Kamis, 18 April 2013

RPP BERKARAKTER IPA UNTUK TUGAS PKM UT SEMESTER 6


                             RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran            : ILMU PENGETAHUAN ALAM
Kelas / Semester          : V (Lima)/I (satu)
Alokasi Waktu            : 1 X 35 Menit

A.    Standar Kompetensi
Menerapkan sifat-sifat cahaya melalui kegiatan membuat suatu karya atau model
B.     Kompetensi Dasar
Mendeskripsikan sifat-sifat cahaya
C.    Indikator
-   Mendemonstrasikan sifat cahaya dapat di biaskan dan di uraikan
-   Memberi contoh peristiwa pembiasan dalam kehidupan sehari –hari

D.    Tujuan Pembelajaran
- Siswa dapat mendeskripsikan sifat cahaya dengan benar
- Melalui diskusi siswa dapat menyebutkan cahaya dengan tepat
E.     Karakter siswa yang di harapkan
-   Religius
-   Disiplin
-   Ketekunan
-   Tanggungjawab
-   Kerjasama




F.     Materi Pembelajaran
“Sifat-sifat cahaya”
Cahaya dapat merambat lurus, menembus benda bening, di pantulkan, di biasan dan di uraikan.
Sumber cahaya : matahari. lilin, api, bintang.  Jenis-jenis cermin: cermin datar, cembung dan cekung yaitu tegak di perbesar

G.    Strategi pembelajaran
Model pembelajaran  : Pembelajaran berbasis aneka sumber
Pendekatan                 : Student and Teacher centered approach
Metode                        : Metode Diskusi,Metode Ceramah, Metode Curah Pendapat

H.    Langkah-langkah pembelajaran
1.      Kegiatan Awal:(±5 Menit)
o   Mengkondisikan siswa ke situasi belajar yang efektif dengan cara berdo’a, mengabsen, dan menyuruh siswa mempersiapkan alat-alat tulis
o   Melakukan tanya jawab untuk mengarahkan siswa terhadap materi peajaran. Pertanyaan yang di ajukan sebagai berikut :
a. sebutkan 3 sumber cahaya?
b. sebutkan sifat-sifat cahaya?
o   Menyampaikan tujuan pembelajaran
2.      Kegiatan Inti: (±20Menit)
a.      Eksplorasi:
- Siswa menyimak penjelasan dari guru tentang sifat-sifat cahaya
- Melakukan tanya jawab dengan siswa tentang sifat-sifat cahaya
b.      Elaborasi:
Siswa berdiskusi secara berkelompok untuk mengerjakan Lembar Kerja Siswa

c.       Konfirmasi:
- Siswa melaporkan hasil kerjanya kepada guru dan di bahas bersama-sama
- Guru memberikan evaluasi secara perorangan
- Guru memeriksa  hasil evaluasi siswa dan menginformasikannya kepada siswa
3.      Kegiatan Akhir: (10± Menit)
o   Guru dan siswa menyimpukan sekaligus membuat rangkuman materi pembelajaran
o   Guru menindaklajuti pelajaran dengan cara memberikan pesan agar siswa rajin belajar menghapal di rumah
o   Guru menutup pelajaran dengan mengucapkan “Salam”

I.       Media dan Sumber

Media    : Gambar sifat cahaya pada kertas karton
Sumber   : Buku Ilmu Pengetahua  Alam kelas V, halaman 55-58 kaangan
     Dra. Erni Raharjo, dkk Penerbit PT. Sarana Panca Karya Nusa. Bandung

J.      Penilaian

1.      Teknik Penilaian : tertulis
2.      Bentuk Instrumen : Isian
3.      Instrumen : Butir Soal


Butir Soal
Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan benar!
1. sebutkan sifat-sifat cahaya ?
2. cahaya dapat menembus benda ?
3. sebutkan 3 sumber cahaya ?
4. tuliskan 4 cermin yang kamu ketahui ?
5. apa bangunan yang di bentuk cermin datar ?

4.      Kunci jawaban
1. menembus lurus, menembus benda bening, dipantulkan
2. Bening
3. Matahari
4. cermin datar, cembung,cekung
5. tegak diperbesar

5.      Kriteria Penilaian

= Nilai Akhir

                                                                                                Garut, .........................../ 2011
 Mengetahui,
Supervisor  I                                                                                 Mahasiswa


     Tatan Suhyana, S.Pd. M.Si                                                         Heriyana Gunawan
      NIP.19690504 199103 1 008                                                          NIM.821106214


                                                                        Supervisor II


             Oman Somantri. S.Pd. M.Si                
  NIP.19580815 197803 2 013






LEMBAR KERJA SISWA

Mata Pelajaran            : Ilmu Pengetahuan Alam
Kelas/Semester            : V/I
Pokok Bahasan           : Cahaya dan Sifat-sifat


Petunjuk
Kerjakan dengan teman sekelompokmu untuk mengisi tabel dibawah ini dengan benar !

No
Sumber Cahaya
Sifat Cahaya
Ket
1



2



3



4



5



6



7



8



9



10




Nama Kelompok
Anggota : 1.
     2.
     3.
     4.
                                                                                                                             5.





LEMBAR PENGAMATAN

 Mata Pelajaran           : Ilmu Pengetahuan Alam
Kelas/Semester            : V/I
Pokok Bahasan           : Cahaya dan Sifat-sifat


No
Nama Kelompok
Aspek yang di nilai
Nilai Akhir
A+B+C
3
Kerjasama
A(10-100)
Kedisiplinan
B(10-100)
Keseriusan
C(10-100)
1





2





3





4





5





6





7





8





9





10








      Garut,                     2011
     Mahasiswa



Heriyana Gunawan
   NIM. 821106214



Tidak ada komentar:

Posting Komentar